Definisi 'menerjuni'

Indonesian to Indonesian
verb
1 terjun ke (di);
source: kbbi3
2 terjun untuk mengambil (mengejar, menolong, dsb): serombongan pasukan katak kemarin telah ~ kapal yg tenggelam;
source: kbbi3
3 ki menyelami; menyelidiki (mempelajari) dalam-dalam; mengikuti (perintah dsb); mengeluarkan uang untuk mengurangi kerugian yg diderita dsb: dng niat yg bulat ia ~ soal yg rumit itu;
source: kbbi3
More Word(s)
terjun, jatuh, ikut serta, masuk, menekuni, menggeluti, menyelami, menghayati, mendalami,
Related Word(s)
terjun, beterjunan, keterjunan, menerjuni, menerjunkan, penerjun, penerjunan,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore menerjuni in SinonimKata.com >