Definisi 'meniadakan'

Indonesian to Indonesian
verb
1 memandang (menyatakan dsb) tidak ada; mengingkari; memungkiri: menentang ajaran agama samalah spt ~ kebenaran;
source: kbbi3
2 menghapuskan; menghilangkan; mencabut peraturan dsb: kita harus selalu berusaha ~ pikiran yg negatif dl hidup kita; untuk sementara mereka akan ~ acara iklan;
source: kbbi3
3 menyatakan tidak sah (tidak berlaku); membatalkan: Kantor Agraria telah ~ hak atas tanah bekas perkebunan itu;
source: kbbi3
4 mengabaikan; menghinakan: kita tidak boleh ~ kekuatan lawan;
source: kbbi3
More Word(s)
tiada, tidak, mengabolisikan, memungkiri, melenyapkan, membukankan, menghapuskan, mengadakan,
Related Word(s)
tiada, ketiadaan, mempertiadakan, meniada, meniadakan, peniadaan,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore meniadakan in SinonimKata.com >