Definisi 'tebak'

Indonesian to Indonesian
ark n
1 1 alat untuk memecah batu (dl tambang dsb); linggis; alabangka; 2 penggali; sekop;
me·ne·bak v menggali (tt tanah dsb) dng tebak
source: kbbi3
verb
2 me·ne·bak v 1 menerka: seakan-akan ia dapat ~ apa yg ada dl pikiran temannya itu; 2 menduga; mengira-ngira(kan): sulit sekali ~ maksud gerakan tangan dan mimik muka orang bisu itu;
te·bak·an n 1 sesuatu yg ditebak; teka-teki; 2 hasil menebak; terkaan; dugaan;
pe·ne·bak n 1 orang yg menebak; penduga; penerka: ~ yg betul akan mendapat hadiah; 2 alat untuk menebak
source: kbbi3
3 me·ne·bak v 1 menarah (dng kapak dsb); menetak; memenggal: ~ balok
source: kbbi3
More Word(s)
menebak, penebak, peneka, penduga, penerka, tebakan, dugaan, taksiran, sangkaan, cangkriman, sodok, meraba, menduga, menebas, menetak,
Related Word(s)
menebak, penebak, tebakan, tebak,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore tebak in SinonimKata.com >
More Word(s)
menebak, penebak, peneka, penduga, penerka, tebakan, dugaan, taksiran, sangkaan, cangkriman, sodok, meraba, menduga, menebas, menetak,
Related Word(s)
menebak, penebak, tebakan, tebak,
Berdasar Huruf Depan
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z